Script PHP Mengambil Nilai Tukar Valuta Asing BCA

Berikut adalah script php untuk menampilkan kondisi mata uang valuta asing mengambil data yang bersumber dari http://www.klikBCA.com.

Dengan dua metode, menggunakan curl atau juga bisa menggunakan file_get_content().

UPDATE:
terakhir diupdate tanggal 15 April 2014
-Tampilan Kurs BCA berubah (file download sudah termasuk perubahan nya)

Pertama-tama kita buat file fungsi_kurs_bca.php, yg isinya sbb.:

Lalu kita siapkan file berikutnya kurs_bca.php, yaitu sbb.:

Dan untuk men-design tampilan lebar dan warna, kita buat file kurs_bca.css, yg isinya sbb.:

Download file contoh script komplit nya:

  kurs_bca_v3.2.zip (3.5 KiB, 5,839 hits, Updated: 15 April 2014)

semoga bermanfaat :mrgreen:
oya tambahan, untuk menggunakan metode fungsi file_get_contents(), ubah code

menjadi:

thx to balaiweb atas suggest nya.
jika ada masukan lain, silahkan share…

PERHATIAN!!
untuk mencoba script berjalan dgn baik, silahkan diubah variabel berikut:

menjadi:

Setelah OK, ubah kembali menjadi 3600 atau lebih, untuk hemat resource.

Share

You may also like...

111 Responses

  1. A says:

    Not Found

    The requested URL /kurs/kurs_bca.php was not found on this server.

    Additionally, a 404 Not Found error was encountered while trying to use an ErrorDocument to handle the request.

  2. Jawaad says:

    @A, silahkan dicoba lagi gan.

  3. sukro says:

    mas.. kalo cuma mau ngambil nilai tukar rp dengan dolar aja gmn? thx

  4. ria says:

    kok tidak bs muncul untuk link url yg lain ya..

    • Jawaad says:

      Link url lain itu maksudnya apa ya?
      Ini kan untuk ambil kurs dari klick bca, memangnya ada link lainya?

  5. yusuf ilham says:

    mas caranya agar data yang didapat tersebut dapat dimasukan ke database dan akan terupdate otomatis pula ketika data dari bank tersebut berubah gimana ya mas ?

  6. mister-j says:

    sudah gak bisa ya gan….apa ada yg terbaru?

    • Jawaad says:

      oh ya? saya sudah lama tdk menggunakan lagi script ini, kemungkinan ada perubahan2 code dalam web klikbca nya gan.

  7. MM says:

    apa ada yang terbaru lagi gan??

Leave a Reply to ria Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *